Custom Search

Sunday, August 1, 2010

Menghapus objek pada foto yang tidak diinginkan

Debu dan goresan
.


Apakah anda memiliki foto yang cukup banyak? dan anda memiliki keinginan untuk menghilangkan salah satu gambar dalam foto tersebut. Objek-objek yang tak menarik dalam foto tersebut mungkin saja membuat anda merasa kurang puas atau tidak suka. Hal tersebut dapat dilakukan tentunya melalui aplikasi bantuan yang cukup istimewa..

Nah, jikalau objek-objek yang kurang menarik tersebut ingin anda hapus dan tidak perlu mengalami kesulitan dalam pengerjaannya. Aplikasi yang bernama Teorex Inpaint 1,0 inc
Secara aklamasi mampu membantu anda untuk melakukan itu semua.
.
.

.
Tentunya anda perlu melakukan instalasi software tersebut dari alamat hotfile.com atau teorex.com dengan kapasitas sebesar 2,4 MB. Setelah aplikasi ini bisa anda gunakan pada komputer anda, cukup anda lakukan selection pada sekeliling objek yang ingin anda hapus dari gambar dan inpain akan menjalankan pilihan menghapus tersebut dengan cerdas. Bahkan, inpain mampu digunakan untuk menghilangkan debu dan goresan dari scan foto-foto yang anda miliki.

No comments:

Post a Comment

saran dan coment teman teman sangat membantu pertumbuhan blog ini,terimakasih

My Headlines

Laman